5 Tips Memfoto Diri Sendiri Secara Sempurna

20.09.00 Add Comment
5 Tips Memfoto Diri Sendiri Secara Sempurna
Setiap orang pasti ingin memiliki foto andalan dirinya sendiri untuk dipajang di beberapa akun sosial media miliknya, namun yang menjadi masalah adalah terkadang sangat sulit bagi kita untuk mengambil gambar diri sendiri secara sempurna. Karena biasanya orang cenderung lebih pede ketika memotret dirinya sendiri daripada minta tolong seseorang. Banyak faktor yang harus kita perhatikan seperti angel yang tepat, pencahayaan yang baik, dan hal lain yang sulit untuk dilakukan sendiri. Kali ini EkoDoc akan memberikan 5 tips untuk foto diri sendiri secara sempurna.

Cara Mengatasi Sinyal Wifi Yang Lemah

20.03.00 Add Comment
Cara Mengatasi Sinyal Wifi Yang Lemah
Sinyal WiFi yang lemah atau suka menghilang ketika digunakan memang sangat menjengkelkan. Ketika kita sedang menggunakan WiFi yang memiliki sinyal lemah, kerap kali membuat koneksi terputus atau kecepatan internet menjadi lambat.

Sebagai contoh kalian memiliki router di rumah, router tersebut berada di lantai bawah, tetapi kamar kalian di lantai atas, makanya sinyal yang kalian dapat pasti tidak maksimal.

Cara Dapat Uang Dari Facebook, Twitter Dan Blog

19.58.00 Add Comment
Cara Dapat Uang Dari Facebook, Twitter Dan Blog
Pengen dapet uang tanpa modal lewat facebook, cara kerjanya cuma promosi di facebook.
Caranya :
1. klik Register Now di http://indoboclub.com/?ref=Ekosutris (pake link saya)
2. Isi data diri dengan lengkap dan asli.
3. Aktifasi lewat sms
4. Setelah itu maka anda akan mendapat link seperti http://indoboclub.com/?ref=Ekosutris
5. Link anda, promosi sebanyak2xnya di facebook, twitter ataupun di blog anda pribadi

Isi Form Berikut :
Username
Password
Email

6 Cara Alami Mengobati Gigitan Nyamuk

19.23.00 Add Comment
6 Cara Alami Mengobati Gigitan Nyamuk
Gigitan nyamuk bisa menjadi salah satu hal yang sangat mengganggu. Selain gigitannya sakit, bisa membuat kulit kita jadi gatal dan merah-merah. Bahkan beberapa di antaranya sampai menimbulkan luka.Umumnya, bila kita digigit nyamuk, maka reaksi pertama kita adalah menggaruknya atau mencari minyak kayu putih untuk meredakan rasa gatal di bekas gigitan nyamuk. Nah, ada beberapa cara alternatif yang bisa meredakan gigitan nyamuk dan membuatnya tidak menyisakan bekas merah di kulit.

1. Kulit Pisang
Banyak orang yang tak mengetahui bahwa senyawa pada bagian dalam kulit pisang bisa membantu menghilangkan racun dalam bekas gigitan dan menenangkan kulit. Hal ini lebih baik daripada Anda harus menggaruknya dan menyisakan bekas merah di kulit.

Hati-Hati Makanan Berbuka Mengandung Formalin

19.16.00 Add Comment
Hati-Hati Makanan Berbuka Mengandung Formalin
Lagi-lagi berita makanan berformalin menjajah Indonesia. Kali ini, BPOM menemukan makanan berformalin yang terkandung pada menu-menu berbuka puasa, yang biasa dijual di aneka lokasi. Menurut Antara, makanan berbuka yang mengandung formalin tersebut ditemukan oleh BPOM provinsi Bengkulu, yang banyak ditemukan pada menu mie dan pempek.

"Kami menguji makanan berbuka di dua lokasi yakni di depan Kantor DPRD Provinsi Bengkulu, dan di Kelurahan Kampung, hasilnya ada makanan yang positif mengandung formalin," kata Kepala BPOM Bengkulu Zulkifli. Ia mengatakan hal itu saat inspeksi mendadak di dua tempat penjualan makanan berbuka puasa di Kota Bengkulu itu. Setelah mengambil 74 sampel di dua lokasi tersebut, ditemukan dua jenis makanan yang mengandung formalin yakni pempek kemasan dan mie yang dibuat menjadi makanan rujak mie.

Ciri-Ciri Induk Ayam Bangkok Yang Bagus

15.40.00 Add Comment
Ciri-Ciri Induk Ayam Bangkok Yang Bagus
Asal-usul dari mana ayam bangkok berasal sangat penting untuk mendapatkan ayam bangkok yang bagus/ berkualitas. Ayam yang  bagus/ berkualitas adl ayam yang berasal dari induk ayam bangkok dari kalangan juara. Jika bukan dari keturunan juara caranya adalah dengan diadu induk betina sama induk betina & perhatikan cara bertarungnya. Hasil yg baik adl leher & kepala lawannya lebih banyak memar & membesar. Begitu pula untuk induk jantan diadu dulu kira-kira 2 babak air & perhatikan pola bertarungnya. Hasil yang baik adl induk jantan hanya melakukan pukulan di sekitar leher & kepala, pukulan seperti ini dapat mematahkan leher serta membuat kepala lawan robek. Setelah itu baru induk dirawat untuk dikawainkan.

10 Software Ampuh Untuk Melindungi Flashdisk dari Virus

15.28.00 Add Comment
10 Software Ampuh Untuk Melindungi Flashdisk dari Virus
Sekarang, USB flash drive adalah cara yang paling umum dan mudah untuk mentransfer file satu sistem ke sistem lain. Tetapi sementara mentransfer file melalui USB flash drive sistem Anda mungkin sering mendapatkan terinfeksi dari virus berbahaya yang pada gilirannya menghasilkan berbagai masalah. Hal ini cukup jelas bahwa jika USB flash drive akan tetap terinfeksi virus, maka akan mempengaruhi keamanan setiap komputer dengan sekali terhubung.

4 Fitur Terbaru dari Facebook dan Fungsinya

14.46.00 Add Comment
4 Fitur Terbaru dari Facebook dan Fungsinya
Menggunakan aplikasi raksasa sebesar Facebook, kadang pasti kalian tidak sadar akan perubahan kecil yang menyelinap masuk. Ada perubahan yang disukai, ada yang kurang disukai, dan ada juga perubahan pada tampilan. Jika kalian mengikuti berita, mungkin kalian sudah mendengar beberapa suntikan fitur baru yang dilakukan oleh Facebook. Fitur baru tersebut sempat ramai dibicarakan, karena bisa dibilang Facebook melakukan beberapa perbaikan yang cukup disukai penggunanya. Sekarang kita akan melihat lebih dekat lagi pada masing-masing fitur baru tersebut, serta cara memanfaatkannya.

Cara MeMonitor Suhu Komputer dengan SpeedFan

14.40.00 Add Comment
Cara MeMonitor Suhu Komputer dengan SpeedFan
Eh ketemu lagi gan terima kasih juga atas kunjungannya selama ini di EkoDoc sekarang saya akan berbagi tips dan trik lagi gan semoga bermanfaat gan. Komputer merupakan salah satu perangkat elektronik yang paling sering digunakan sebagian besar orang saat ini. Karena itu, penting bagi kamu untuk memastikan komputer bekerja secara optimal agar tahan lama. Salah satu hal penting yang perlu kamu perhatikan dalam perawatan komputer adalah temperatur komputer, karena panas yang berlebihan bisa merusak komputer.



Cara Ampuh Menghemat Baterai iPhone

14.32.00 Add Comment
Cara Ampuh Menghemat Baterai iPhone
Saat ini smartphone telah menjadi bagian dari hidup banyak orang dalam melakukan aktivitas harian mulai dari chating, browsing, membuka email, mengakses segudang sosial media, video call, dan masih banyak lagi. Harga smartphone juga bervariasi mulai dari yang super murah hingga mahal, oleh sebab itu smartphone bisa dinikmati oleh semua kalangan.

Namun dibalik semua itu beberapa smartphone memiliki satu kesamaan, yaitu boros baterai. Salah satunya adalah iPhone, banyak pengguna yang mengeluh bahwa smartphone besutan Apple ini boros baterai. Kali ini EkoDoc akan memberikan tips cara ampuh menghemat baterai iPhone.

Cara Meningkatkan Performa Harddisk Eksternal

14.24.00 Add Comment
Cara Meningkatkan Performa Harddisk Eksternal
Harddisk merupakan hal yang penting dalam komputer kita, tempat kita menyimpan data baik itu pekerjaan maupun hiburan. Harddisk Internal biasanya akan digunakan sebagai sistem, dan harddisk eksternal digunakan sebagai tempat penyimpanan data. Berikut dibahas tips meningkatkan performa harddisk eksternal dengan mengaktifkan write cache. Hal ini pada dasarkan tidak diaktifkan untuk mengurangi resiko hilangnya data ketika harddisk tersebut dilepas dari komputer.

Berikut tips meningkatkan performa harddisk eksternal dengan mengaktifkan write cache:

Cara Menampilkan Lirik Lagu di Google Chrome

14.19.00 Add Comment
Cara Menampilkan Lirik Lagu di Google Chrome
Di YouTube banyak sekali video-video buatan fans artis yang membuat sebuah video musik dengan lirik. Hal tersebut pada dasarnya sangat membantu untuk mengetahui lirik dari lagu tersebut, tetapi sisi lainnya adalah kamu tidak bisa menonton video dari lagu tersebut bahkan ada video yang hanya berisi animasi dari teks lirik lagu tersebut. Di Google Chrome ada ekstension yang bisa menampilkan lirik dari lagu atau video musik yang sedang kamu putar di YouTube. Cara menampilkan lirik lagu di Google Chrome ini hanya berupa ekstension dan gratis download jika kamu ingin mencoba menggunakannya.

Ekstension Google Chrome yang akan digunakan ini bernama Lyrics for Google Chrome. Ekstension Lyrics for Google Chrome ini selain YouTube juga akan muncul ada website Grooveshark, Last.fm dan Google Play. Melalui ekstension ini kamu dapat mencari semua lirik yang kamu mau, bahkan kamu bisa memilih untuk menggabungkan lirik dengan halaman yang sedang kamu buka, atau menampilkan dalam tab berbeda atau menjadi sebuah popup. Berikut cara menampilkan lirik lagu di Google Chrome:

Cara Mudah Instal Line Di PC

14.15.00 Add Comment
Cara Mudah Instal Line Di PC
LINE adalah aplikasi messenger gratis yang sedang populer saat ini penggunanya sudah mencapai 100 juta di seluruh dunia. Selain bisa chating LINE memberikan layanan Free Call dan sekarang LINE banyak mempunyai fitur-fitur yang baru seperti game dan sebagainya.
Salah satu fitur uniknya adalah Sticker, emoticon yang berbeda dari aplikasi messenger lainnya. LINE tersedia untuk smartphone Android, Iphone, BlackBerry, Windows Phone serta di PC Windows dan Mac OS. Untuk yang sering menggunakan komputer pc atau laptop silakan download LINE dari JalanTikus :
http://jalantikus.com/download/546/line

Cara Licik Membuka Situs yang Diblokir

14.01.00 Add Comment
Cara Licik Membuka Situs yang Diblokir
Kamu pasti pernah mengalami kendala saat mengakses suatu website tapi ternyata website tersebut diblokir dan kamu langsung diarahkan ke website lain yang sebenarnya bukan menjadi website tujuan kamu. Hal ini memang sudah lama terjadi di Indonesia berkenaan dengan 
Nawala Project. Berikut adalah cara mudah membuka situs yang diblokir:

7 Cara Memperbaiki Android Yang Lambat

13.54.00 Add Comment
7 Cara Memperbaiki Android Yang Lambat
Bagi kamu yang memiliki smartphone Android pastinya sangat menyenangkan karena Android kaya sekali akan aplikasi dan fitur, bahkan kamu bisa mendapat beberapa aplikasi yang di store lain berbayar  tetapi di Google Play Store bisa kamu download gratis. Tetapi terkadang karena sangat mudah mengoperasikan dan juga banyak aplikasi yang bagus untuk Android, banyak orang lupa memeriksa memori dan performa dari Androidnya. Hal ini mengakibatkan Android kamu menjadi lambat, tetapi ada 7 cara memperbaiki Android yang lambat tanpa kamu harus download aplikasi tertentu.

Fitur yang banyak dari Android pada awalnya didesain untuk memudahkan dan juga memaksimalkan pengalaman pengguna, tetapi apabila semua fitur tersebut jalan secara bersamaan bukan hal yang tidak mungkin malah akan memperburuk performa Android kamu sehingga menjadi lambat. Berikut 7 cara memperbaiki Android yang lambat:

Cara Mengembalikan Facebook Yang Di Hack

13.38.00 Add Comment
Cara Mengembalikan Facebook Yang Di Hack
Setelah nyari sana sini akhirnya gw nemuin sebuah artikel yang lumayan bagus, yaitu tentang cara mengembalikan akun facebook yang di hack. Menurut si EkoDoc ini sich cara yang paling ampuh, tapi ga tau juga menurut anda anda sekalian siapa tau ada cara lain yang lebih ampuh dari ini.. hhe silahkan anda bisa share sendiri di blog anda kalau ada cara yang lain gan..
Facebook setelah kemunculannya merubah banyak hal. Situs jejaring sosial ini mengawali beragam situs sejenis atau sosial media, atau mungkin itulah yang dinamakan era web 2.0. Di mana umat manusia dapat saling terhubung dan berinteraksi.

Untuk mendaftarkan diri ke facebook tidaklah sulit, hanya bermodal nomor telepon (HP) pun juga bisa memiliki akun facebook. Kadang banyak informasi yang kita berikan ke facebook, baik itu terkait identitas pribadi atau foto. Oleh sebab itu selain cerdas dalam bergaul di facebook, juga harus cerdas bagaimana menjaga akun supaya tidak dihack atau dibobol oleh orang yang tidak bertanggung jawab.

4 Ciri Ayam Bangkok Siap Tarung

21.34.00 Add Comment
4 Ciri Ayam Bangkok Siap Tarung
Layaknya petinju, ayam aduan juga membutuhkan fisik yang prima sebelum turun bertanding. Tanpa fisik yang memadai tersebut, bisa dipastikan ayadu tersebut hanya menjadi bulan-bulanan pukulan lawan. Lantas bagaimana ciri ayadu yang siap tarung? Menurut Agus W, penghobi kawakan asal Solo, ada beberapa ciri yang bisa digunakan untuk melihat apakah ayadu siap atau tidak untuk diturunkan.

Ciri pertama adalah kulit yang membungkus daging memerah alias tidak pucat. “Bagian yang memerah tersebut antara lain kepala, garis kaki, kulit diantara sela-sela kaki, kulit pantat, pok(daging pangkal sayap) dan dada,” ujarnya sembari mengisap sebatang kretek filter. Inilah, sambungnya, ciri-ciri yang mudah dikenali apabila ayam tersebut terlihat fit.

Ciri-ciri ayam bangkok dengan pukulan yang mematikan

21.31.00 Add Comment
Ciri-ciri ayam bangkok dengan pukulan yang mematikan
Sabung ayam dimana ayam sebagai prajurit tarung sangat menggantungkan pada kakinya untuk menemukan pertarungan yang sangat baik. kakinyapun berbagai bentuk. ada yang serangkaian bulat,persegi panjang unisex (Blimbing:Jawa red) dan ukurannya tidak sama,tentu saja,ada yang besar dan kecil. untuk menentukan pilihan bentuk kaki yang baik adalah cukup dengan mengamati. salah satu peternak besar di Bangkok Weeradaj Payoosiripong menilai perkembangan kaki kecil dengan cepat dan pukulannya sakit.

Bahkan,perkembangan beberapa bentuk trend kakipun atau perubahan,seperti di Thailand yang masih mencintai ayam paha Blimbing. pengetahuan dari siripong akan perkembangan hal itu ternyata menghasilkan kesimpulan bahwa ayam paha belimbing mempunyai pukulan keras. dampak dari pengetahuan siripong tersebut juga terjadi di Indonesia. tetapi,perbandingan kaki ayam berbentuk bulat kecil dengan ayam paha terlihat menunjukkan bahwa ukuran (diameter) yang lebih kecil lebih baik pukulannya terhadap lawannya. mengingat pukulan yang berat tidak selalu buruk,tetapi ayam yang memiliki pukulan yang berat ternyata kebingungan dan tidak mudah untuk memukul lawan,tidak seperti kaki kecil yang pukulanya ternyata jauh lebih cepat daripada lawan.

Merawat Ayam Bangkok Saat Berganti Bulu

17.12.00 1 Comment
Merawat Ayam Bangkok Saat Berganti Bulu
Ayam bangkok/aduan saat menginjak masa proses pergantian bulu atau sering disebut dengan istilah truwulu (jawa)/mabung/Ngurak atau Moulting pada unggas, merupakan hal yang rutin dan terjadi pada setiap tahun. Pada masa ganti bulu, biasanya banyak botoh yang tidak menyadari tentang kondisi ayam yang membutuhkan berbagai asupan mineral dan protein yang lebih. Masih ada yang memperlakukan ayam bangkok/aduan dengan ransum biasa, padahal ayam yang mengalami proses ganti bulu memerlukan perhatian ekstra. Pada tahap ganti bulu ini merupakan tahap istirahat yang panjang dan perlu diberikan makanan khusus yang bergizi tinggi, asupan mineral juga vitamin yang cukup.
Makanan yang mengandung kadar protein yang lebih, perlu di berikan pada ayam karena pada tahap ini ayam memerlukan energi yang relatif lebih banyak. Bila kebutuhan mineral dan protein tidak tercukupi dalam jumlah yang memadai maka ayam aduan akan mengalami penurunan kondisi fisiknya. Efek selanjutnya yang dapat terlihat jelas adalah kondisi fisik yang lemah dan loyo. Tidak jarang kita temui di kandang botoh ayam aduan yang dalam tahap ganti bulu ini bermuka pucat, kurang gairah dan terlihat lemas.

Latihan Dan Makanan Ayam Bangkok Aduan Juara

17.05.00 Add Comment
Latihan Dan Makanan Ayam Bangkok Aduan Juara
Tapi secara garis besar, latihan itu bisa macam2.
- Lari/putar = menguatkan napas (stamina) dan pembentukan otot paha scr natural. Selain itu juga berguna melatih mental/semangat tarung.
- Pale (push up, jantur, urut, dsb) = Biasanya khusus ditujukan utk membentuk otot2 tertentu spt paha, sayap, leher, dll.
- Umbar dihalaman = Menambah stamina dan kesegaran
- Umbar pasir (kipu) = Melenturkan/mengendurkan seluruh otot badan yg kaku.
- Renang = Menguatkan hampir seluruh otot tubuh dan meningkatkan stamina.
- Abar/gebrak = Meningkatkan stamina, otot, daya tahan pukul dan mental.
- Abar bungkus patok = Meningkatkan mental, stamina dan teknik tarung.

Cara Membuat Lirik Lagu Karaoke pada Video Menggunakan Adobe Premeire

16.47.00 Add Comment
Cara Membuat Lirik Lagu Karaoke pada Video Menggunakan Adobe Premeire
Berkaraoke ria merupakan hal yang sangat menyenangkan dan mampu menghilangkan kepenatan bagi sebagian orang. Mungkin Anda termasuk salah satunya. Lalu, Pernahkah Anda mengamati setiap Anda berkaraoke pasti terdapat video beserta lirik sebagai panduan Anda bernyanyi. Tentunya jika Anda berkaraoke pada tempat karaoke.
Lantas bagaimana cara membuat lirik karaoke pada video seperti yang ada pada tempat karaoke? Pada artikel ini penulis akan membahas bagaimana cara membuat lirik karaoke pada video dengan menggunakan Adobe Premiere. Namun, sebelum memulai tutorial ini Anda harus menyiapkan lagu karaoke yang ingin ditampilkan nantinya. Jika Anda belum mempunyai lagu karaoke, Anda bisa membuat lagu karaoke sendiri dengan membaca artikel yang sudah saya tulis sebelumnya. Tidak hanya lagu karaoke saja yang harus disiapkan, Anda juga harus menyiapkan naskah lirik dan video dari lagu yang ingin ditampilkan.

Membuat Efek Teks Bertekstur Letter Press Dengan Photoshop

16.41.00 Add Comment
Membuat Efek Teks Bertekstur Letter Press Dengan Photoshop
Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial efek teks bertekstur yang di tekan seperti menggunakan mesin press, namun tentunya kita tidak akan menggunakan mesin press sungguhan, melainkan menggunakan Adobe Photoshop. Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan software yang satu ini, software ini memang terkenal dengan fiturnya yang lengkap dalam dunia grafis. Baik, kali ini kita akan memanfaatkan sedikit fitur dari software tersebut untuk membuat efek yang mengesankan.
Pertama, buka program Adobe Photoshop Anda kemudian klik File > New maka akan muncul tampilan seperti gambar, buat dokumen dengan ukuran 640 X 480 px dan resolusi 72 dpi dengan warna background transparent.
Membuat Dokumen
1

Langkah kedua, adalah mewarnai keseluruhan area kerja dengan warna hitam. Caranya dengan mengaktifkan paint bucket tool (G) dan pastikan warna foreground adalah hitam.klik pada lembar kerja, maka kini lembar kerja akan berubah menjadi warna hitam.

Ikan Langka Raksasa Berusia 2 Abad Ditangkap

15.59.00 Add Comment
 Ikan Langka Raksasa Berusia 2 Abad Ditangkap
Seekor Shortraker Rockfish (Sebastes borealis) raksasa berhasil tertangkap di Alaska oleh seorang nelayan bernama Henry Liebman. Ikan berwarna merah ini beratnya mencapai hingga 40 pound (lebih dari 18 kilogram) dengan panjang 41 inci atau sekira 104 sentimeter. Berat tersebut mengalahkan rekor ikan terberat di dunia yang sebelumnya dikatakan 35 pound. Hal ini cukup mengesankan, mengingat para ahli telah memastikan bahwa usia ikan ini sudah mencapai 200 tahun.

2 Cara Hapus Virus Shortcut 1,2,3,4 dll (Ampuh)

21.40.00 Add Comment
2 Cara Hapus Virus Shortcut 1,2,3,4 dll (Ampuh)
Melalui CMD (Command Prompt)
Baiklah, sekarang saya akan menjelaskan bagaimana caranya menghapus virus shortcut tersebut dari flashdisk sobat.
1. Colokkan flashdisk sobat. Jangan dibuka dulu di explorer nya.
2. Klik Start > All Program > Accesories > Command Prompt.
3. Ketikkan " attrib -h -r -s /s /d f:\*.* " tanpa tanda kutip. ket: -h : adalah perintah untuk meng-unhide seluruh file yang ada di drive F. -r : adalah perintah untuk membuat file-file yang ada di drive F tidak lagi read-only. -s : adalah perintah untuk melepaskan file-file yang ada di drive F dari system agar mudah dihapus. f : drive flashdisk sobat. Ganti dengan drive yang digunakan oleh PC sobat untuk flashdisk yang dicolok. *.* : semua file yang mempunyai ekstensi
4. Tekan enter, tunggu hingga selesai.
5. Sebelum menutup Command Prompt, buka flashdisk sobat.
6. Hapus secara permanen file yang bukan file asli milik sobat di flashdisk dengan menekan tombol Shift+Delete.




6 Tanda Komputer Anda Terinfeksi Virus

21.18.00 Add Comment
6 Tanda Komputer Anda Terinfeksi Virus
Setiap perangkat memiliki risiko terinfeksi virus, termasuk PC. Seringkali melalui koneksi internet pihak tidak bertanggung jawab menyebarkan virus-virus berbahaya (malware) ke PC Anda. Meskipun Anda sudah menggunakan anti virus sebagai tindakan perlindungan, tetapi tidak menutup kemungkinan bahwa PC Anda masih bisa terinfeksi virus. Ya, masalahnya tidak semua pengguna menyadari akan hal tersebut. Seperti apa gejala yang muncul bila PC Anda terjangkit virus? Okezone merangkum enam gejala yang perlu diwaspadai oleh netizens (pengguna internet), seperti dilansir Dgitaltrends, Senin (24/6/2013):

Iklan Pop-up
Seringkali ketika Anda membuka berbagai situs online, berbagai iklan melalui jendela baru akan bermunculan. Misalnya, memberitahu bahwa Anda merupakan pengunjung situs kesekian dan mendapat hadiah dengan cara klik jendela tersebut untuk mengklaim hadiah tersebut. Secara tidak langsung melalui cara inilah komputer dapat terinfeksi virus. Untuk menghilangkan virus, Anda bisa menggunakan Spybot Search & Dstroy (gratis) atau Malwarebytes Virus Removal (USD25 atau Rp24 ribuan).

Cara Mempercepat Kinerja PC atau Laptop Anda (Ampuh)

14.51.00 Add Comment
Cara Mempercepat Kinerja PC atau Laptop Anda (Ampuh)
 Kinerja komputer yang pada awalnya cepat dan stabil untuk melayani tuntutan kerja sofware dapat menjadi lambat seiring dengan lamanya waktu pemakaian komponen pc tersebut. Lambatnya kinerja komputer juga kadang disebabkan oleh pemakaian resource yang terlalu berlebihan secara terus menerus sehingga komponn menjadi lambat.

Berikut ini adalah sedikit tips bagaimana cara mempercepat kinerja komputer dan loading di pc secara sederhana dan mudah di lakukan untuk pemula.

CARA PERTAMA:
1. Sesuaikan penggunaan software dengan spesifikasi komputer anda. Ada beberapa software seperti Game dan software rendering 3D yang membutuhkan spesifikasi tertentu untuk menjalankannya. Memaksa menjalankan semua software yang berat dapat mempengaruhi kinerja PC secara permanen. Untuk menjalankan software yang berat sebaiknya upgrade dahulu komponen PC yang sesuai.

Tampilan Bola Resmi Liga Top Eropa 2013/14

22.47.00 Add Comment
Tampilan Bola Resmi Liga Top Eropa 2013/14
Premier League di Inggris, La Liga di Spanyol, dan Serie A di Italia akan menggunakan bola baru dalam kompetisi musim 2013/2014 mendatang. Bola baru tersebut merupakan keluaran produk Nike dan dikenal dengan Incyte seperti yang dilansir SportReview, Senin (1/7/2013). Pihak Nike menilai bahwa fitur Incyte ini akan memberikan inovasi di bidang penampilan yang akan meningkatkan reaksi, sentuhan, dan daya terbang bola.

Penemu Benua Australia Terungkap

18.49.00 Add Comment
Penemu Benua Australia Terungkap
Hasil uji laboratorium tengkorang tua oleh Satuan Investigasi Kepolisian Australia (CSI) mengungkapkan sebuah fakta baru tentang Benua Australia, termasuk Selandia Baru. Fakta baru disebut-sebut bisa mengubah sejarah Negeri Kanguru.

CSI menemukan hasil yang mengarah pada koreksi sejarah pemukiman bangsa Eropa di kawasan Laut Pasifik, terutama di kawasan pantai selatan dan timur benua tersebut. Penyelidikan CSI bersama pakar antropologi dan arkeologi dari Australia Nasional University (ANS) mengatakan, tengkorak tersebut akan menjadi 'penjelajah' pertama yang menjejakkan kakinya ke wilayah pantai timur dan selatan Australia.
close
close