- Imajinasi jauh lebih penting daripada pengetahuan.
- Cita-cita yang selalu bersinar di depan saya dan memenuhi saya dengan kegembiraan hidup adalah kebaikan, keindahan, dan kebenaran.
- Belajarlah dari masa lalu, hiduplah untuk masa depan. Yang terpenting adalah tidak berhenti bertanya.
- Belajar dari hari kemarin. Hidup untuk hari ini. Milikilah harapan untuk hari esok. Yang penting jangan pernah berhenti untuk berharap.
- Impian kita biasanya berada pada empat atau lima langkah di depan jangkauan pengetahuan dan pengalaman kita. Namun, melalui kerja keras, tekad yang membara, juga ikhtiar coba-coba, terkadang di sana kita mampu mencari cara untuk mencapai impian kita.
- Hanya ada dua cara menjalani kehidupan kita. Pertama adalah seolah tidak ada keajaiban. Kedua adalah seolah segala sesuatu adalah keajaiban.
- Hidup itu seperti naik sepeda. Agar tetap seimbang, kau harus terus bergerak.
Tuesday, 25 February 2014
7 Kumpulan Kata Mutiara by Albert Einstein
Eko Sutrisno | Tuesday, 25 February 2014
Related Posts
PayPal Akhirnya Daftar PSE Di IndonesiaSempat diblokir oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika RI, PayPal secara tegas menyampaikan telah terdaftar sebaga
iPhone 14 Dirilis, Berapa Harganya ?Apple merilis iPhone 14 dan iPhone 14 Plus. Peluncuran ini dikemas dalam event bertajuk “Far Out”. Bagaimana tampilanny
Penasihat Spiritual Soekarno Sejarah memang tidak pernah mencatat kedekatan Presiden Soekarno dengan Kiai Haji Muhammad Yusuf, dikenal dengan seb
Orang Kaya Peringkat 7 Sejagat Bangkrut Tahun lalu taipan minyak asal Brasil Eike Batista menjadi orang paling kaya sejagat di peringkat ke tujuh. Namun kin
Kata bijaknya bagus gan
ReplyDeletekeren gan kata mutiaranya
ReplyDeletenice :)
ReplyDeleteWaah kata-katanya kereen banget...memang idola ane nihh Albert Einstein :D
ReplyDeleteSuka banget yang nomor 4 gan. Bener banget dan ane setuju sekali
ReplyDeleteWow, saya suka nomor 1 itu, nice gan...
ReplyDelete