EkoDoc- Sebuah informasi yang tidak benar mengenai informasi menyebarnya virus ke jejaring sosial Facebook kembali terdengar. Informasi
ini sendiri berisikan himbauan agar pengguna Facebook tidak menekan
tombol 'continue' pada kolom notifikasi tentang akun yang terkunci
seperti gambar di samping ini.
Himbauan tersebut juga menambahkan
jika pengguna jejaring sosial Facebook menekan tombol tersebut maka
sebuah virus akan menyebar ke perangkat komputer yang sedang mereka
gunakan. Namun, ternyata informasi tersebut salah dan merupakan
sebuah informasi hoax yang dibuat oleh pihak yang tidak bertanggung
jawab.
Notifikasi dan suruhan untuk menekan tombol 'continue'
pada notifikasi tersebut sebenarnya merupakan kiriman asli dari pihak
Facebook yang justru muncul dikarenakan adanya peringatan ancaman
malware. Sedangkan menekan tombol 'continue' dan langkah-langkah
selanjutnya pada notifikasi ini akan mengamankan akun Facebook
penggunanya dari ancaman malware yang ada.
Sumber: merdeka.com
Wednesday, 18 September 2013
Home »
Berita
,
Facebook
,
Internet
» Virus pada peringatan 'Account Locked' di Facebook ternyata hoax
Virus pada peringatan 'Account Locked' di Facebook ternyata hoax
Eko Sutrisno | Wednesday, 18 September 2013
Related Posts
Hot News : Setelah Dikeritik, Gubernur Lampung Akan Perbaiki 14 Ruas Jalan Di Lampung Tahun IniNama Gubernur Provinsi Lampung, Arinal Djunaidi menjadi viral dalam beberapa waktu terakhir. Menyusul, respon yang dia
Internet Tercepat Ternyata Tidak Ada di Bumi NASA bersama dengan Michigan Institute of Technology baru saja membekali roket luar angkasa terbarunya dengan intern
Akun Facebook Dibajak, Gadis Italia Diperkosa Empat Pria Seorang remaja Italia 14 tahun diperkosa empat pria setelah seorang teman kelasnya di sekolah membajak akun media so
Aktif di Facebook Adalah Tanda Tidak Bahagia Dengan Pasangan ? Mungkin akan banyak orang yang tidak sependapat dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh para psikolog yang telah
No comments:
Post a Comment